Cara Posting di Blog

e-Pusat Sumber Belajar - Cara Posting Artikel di Blog

Cara Membuat Postingan Artikel di Blogger.
Langkah selanjutnya setelah selesai membuat blog adalah membuat postingan. Postingan dapat berupa sebuah artikel, untuk membuatnya cukup mudah hampir sama dengan menulis email kepada teman. Bagi anda yang belum pernah membuatya berikut ini adalah langkah-langkahnya:
1. Pertama sobat harus login dulu ke https://blogger.com menggunakan Akun Google sudah anda buat:
2. Kalau sudah masuk, sekarang tinggal klik tombol  “entri baru“:

3. setelah itu akan mucunl sebuah halan seperti gambar dibawah untuk mulai menulis atau membuat artikel untuk penjelasannnya lihat gambar dan penjelasannya

Pada Angka 1 adalah Judul postingan
Pada Angka 2 adalah Isi postingan
Pada Angka 3  Menu-menu untuk mengganti warna tulisan, ukuran font, upload gambar dan video, DLL.
Pada Angka 4 : Format postingan. Pilih saja Compose untuk pemula
Pada Angka 5 : Label postingan. Penjelasan Baca DI SINI
Pada Angka 6 : Tanggal artikel ditulis
Pada Angka 7 : Tautan permanen.
Pada Angka 8 : Lokasi sobat saat menulis artikel. Nggak wajib diisi
Pada Angka 9 : Beberapa opsi lain yang bisa dipilih
Pada Angka 10 : Tombol untuk mempublikasikan artikel sobat
Pada Angka 11 : Tombol untuk menyimpan postingan ke Draft
Pada Angka 12 : Preview postingan sebelum dipublikasikan

4. Setelah mengetahui fungsi - fungsi dari panel editr blogger anda tinggan menulis sebuh artikel.
5. Setelah artikel sesuai di tulis anda tinggal menekan atau memilih publikasikan  / Publish

6. Untuk mengecek hasil artikel yang sudah di posting, anda tinggal memasukkan alamat blog anda di addresbar browser.
Bagaimana mudahkan cara membuat blog?

Jika masih kesulitan anda bisa menghubungi melalui kontak atau komentar

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Cara Posting di Blog"

Posting Komentar